Penyemprotan disinfektan, sarana pencegahan penularan Covid-19
Upaya pencegahan penularan infeksi Covid-19 terus dilakukan oleh Gugus Tugas Penanganan Covid 19 Kecamatan Godean. Kegiatan yang rutin adalah penyemprotan disinfektan ke fasilitas umum dan fasilitas sosial. Seperti hari ini Selasa (5/5) dilaksanakan penyemprotan disinfektan […]